SINTANG, SKR – Anggota DPRD Sintang, Gulam Raziq meminta agar masyarakat dapat mengambil manfaat positif dari kegiatan memancing, jadi bukan hanya memandang bahwa kegiatan ini terkesan hanya menghabiskan waktu saja.